Download Kumpulan Soal Psikotes Terbaru Lengkap beserta Kunci Jawaban




Tes psikotes merupakan salah satu tes yang digunakan untuk mengukur sejauh mana aspek-aspek individu secara psikis.dalam hal tersebut biasanya digunakan untuk ukuran perilaku seseorang.Tes tersebut biasanya berbentuk tertulis namun kadangkala juga berbentuk visual maupun verbal.Ada tiga jenis soal dalam tes ini yaitu yang paling umum biasanya disebut kognitif,afektif dan konatif. 

Tes tersebut memiliki tujuan untuk mengukur berbagai macam kemungkinan dan kemampuan secara psikologis atau mental dan apa saja yang mendukungnya.Termasuk dalam hal ini prestasi individu,kemampuan dan kepribadian,intelegensi bahkan fungsi dari neurologis yang ada dalam dirinya.

Soal-soal psikotes biasanya disodorkan untuk ujian masuk perguruan tinggi kedinasan dan ketika kita melamar kerja.Pimpinan perusahaan tersebut dapat mengukur hal-hal yang ada dalam individu dengan melihat hasil atau skor yang telah dikerjakan oleh seseorang.

Untuk mendownload berbagai macam jenis soal dan jawabanya,langsung saja klik link download atau yang berwarna biru yang berada dibawah ini.

Berikut ini soal psikotesnya :
  1. Soal Psikotes - Antonim (Lawan Kata) - Berisi soal soal psikotes yaitu lawan kata dari beberapa kata yang tersedia didalamnya terisi juga pilihan jawaban untuk kita memilih yang paling tepat dapat diunduh disiniDownload Soal Psikotes - Antonim
  2. Soal Psikotes - Aritmatika - Berisi soal matematika yaitu aritmatika di soal ini kita disuguhkan soal aritmatika sehingga kita dituntut untuk menghitung oke berikut unduh soalnya disini Download Soal Psikotes Aritmatika
  3. Soal Psikotes - Deret Angka - selain aritmatika kita juga harus paham soal matematika yaitu deret angka untuk lebih jelas dapat diunduh disiniUnduh Soal Psikotes Deret Angka
  4. Soal Psikotes - Koran - intinya dalam tes ini adalah kita menjumlahkan dengan tepat sederet angka dari atas kebawah , biasanya tes ini juga disebut dengan creplin Unduh Soal Psikotes Koran / Craeplin
  5. Soal Psikotes - Logika Angka - Kita banyak mengandalkan logika dalam tes ini berisi perbandingan maupun dimisal x dan y Unduh Soal Psikotes Logika Angka
  6. Soal Psikotes - Logika Formil - Soal ini terdiri dari beberapa premis atau kita bisa sebut dengan pernyataan , kita hanya menyimpulkannyaDownload Soal Psikotes Logika Formil
  7. Soal Psikotes - Menggambar - Kita biasanya disuruh untuk menggambar seseorang dan juga kita disuruh untuk menggambar pohon Unduh disini
  8. Soal Psikotes - Padanan Hubungan- Berisi padanan hubungan antara kata kata Unduh Soal
  9. Soal Psikotes - Sinonim (persamaan kata) - Pasti sudah tahu semua kemudian untuk lebih jelasnya download soalnya disini Soal Psikotes Sinonim
  10. Soal Psikotes -Wartegg - Kita dituntut kreatifitas menggambar dalam tes ini tersedia beberapa garis dan titik kita harus mengubahnya atau membuat gambar dengan menarik dari sebuah titik garis yang tersedia , Masih bingung bisa lihat soalnya disini Soal Psikotes Wartegg

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Download Kumpulan Soal Psikotes Terbaru Lengkap beserta Kunci Jawaban"

Post a Comment